cara membuat blogspot gratis
Hallo sobat , kali ini saya akan membagikan tutorial cara membuat blogspot dengan mudah dan gratis ,ya sedikit mengulas tentang blogspot , blogspot adalah suatu website yang kita buat sendiri dari nol maupun yang sudah jadi ,untuk memposting tentang apapun yang ada di pikiran seseorang , blogspot ini juga bisa menghasilkan uang , jadi bagi kalian yang pengangguran ataupun yang masih sekolah bisa membuat blogspot dengan sangat mudah , langsung saja saya bagikan tutorial nya !
- Loggin Akun Google
Nah ini yang harus pertama kali sobat lakukan karena tanpa akun google ga akan bisa buat blogspot
bagi yang belum punya akun google bisa membuat nya di sini
sesudah membuat akun sobat langsung saja loggin dengan akun yang tadi sobat sudah buat lalu next, lalu masukan password
2 . Buat Blog
setelah itu isi data data dengan benar dan next sampai di langkah ini
lalu klik buat blog baru
3 . Membuat Nama Blog , Alamat Blog , Dan Memilih Template
Membuat nama dan alamat blog adalah hal terpenting yang harus sobat lakukan
sebagai contoh bisa dilihat dibawah ini
jangan lupa lihat di lingkaran warna hijau jika seperti diatas maka sobat bisa melanjutkan buat blog
Selesai !
Mudah bukan , anda juga bisa posting sesuka hati anda ,mohon maaf bila ada kesalahan dalam memberikan tutorial karena manusia tidak luput dari kesalahan ,bila ingin bertanya tentang cara membuat blog bisa di komen saja di bawah ini
Sekian dan terimakasih !!!
0 komentar:
Posting Komentar